Selamat Untuk Siswa-Siswi SMAINUS Yang Sudah Diterima Di Universitas Negeri Dan Swasta Tahun 2022
Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri atau disingkat SBMPTN merupakan seleksi bersama dalam penerimaan mahasiswa baru di lingkungan perguruan tinggi negeri menggunakan pola ujian tertulis secara nasional yang selama ini telah menunjukkan berbagai keuntungan dan keunggulan, baik bagi calon mahasiswa, perguruan tinggi negeri, maupun kepentingan nasional. Bagi calon mahasiswa, ujian tertulis sangat menguntungkan karena lebih efisien, murah, dan fleksibel karena adanya mekanisme lintas wilayah.
Selamat menjadi mahasiswa baru. Saatnya Kamu menjadi generasi kritis yang tetap mau belajar bukan generasi tunduk.
Generasi inilah yang harus dididik dengan mimpi dan imajinasi serta pengetahuan dan keberanian.
Generasi pembelajar harus mampu menjawab tantangan zaman. Sebab, hidup adalah rangkaian tanya. Sehingga mahasiswa adalah generasi yang harus selalu mencari jawabannya.”
Berbekal usaha, doa, tekad yang kuad, akhirnya beberapa peserta didik kami diterima di perguruan tinggi ternama di Kota Malang, melalui jalur SBMPTN dan Mandiri tahun 2022.
Selamat kepada nama-nama berikut ini,
Semoga kalian mendapatkan ilmu yang bermanfaat serta dapat meraih cita-cita yang diimpikan selama ini.